Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Dari pernyataan yang bukan merupakan substansi isi konstitusi adalah

Perhatikan pernyataan di bawah ini !
  1. Gagasan politik, moral, sosial budaya dan keagamaan, serta perjuangan bangsa.
  2. Ketentuan organisasi negara, memuat ketentuan-ketentuan mengenai pembagian kekuasaan antara badan legislatif, eksekutif, dan yudikatif, maupun dengan badan-badan negara yang lain.
  3. Ketentuan hak-hak asasi manusia, memuat aturan-aturan yang menjamin dan melindungi hak-hak asasi manusia bagi warga negara pada negara yang bersangkutan.
  4. Ketentuan prosedur mengubah undang-undang dasar, memuat aturan-aturan mengenai prosedur dan syarat dalam mengubah konstitusi pada negara yang bersangkutan.
  5. Ada kalanya konstitusi memuat larangan mengenai mengubah sifat-sifat tertentu dari undang-undang dasar. 
Dari pernyataan yang bukan merupakan substansi isi konstitusi adalah .… 
    A.  1
    B.  2
    C.  3
    D.  4
    E.  5

Pembahasan:
Dari pernyataan yang diberikan dan bukan merupakan substansi isi konstitusi adalah gagasan politik, moral, sosial budaya dan keagamaan, serta perjuangan bangsa.

Jawaban: A
------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
WA /LINE : 081 669 2375

Post a Comment for "Dari pernyataan yang bukan merupakan substansi isi konstitusi adalah"