Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Apa yang membedakan antara lemak dan minyak?

Apa yang membedakan antara lemak dan minyak?

Jawab:

Berikut yang membedakan antara lemak dan minyak.

  • Pada suhu ruang, lemak membentuk padatan sedangkan minyak berada pada fase cair.
  • Lemak mengandung lebih banyak asam lemak jenuh yang hanya mengandung ikatan tunggal C – C, sedangkan minyak mengandung lebih banyak asam lemak tak jenuh dengan satu atau lebih ikatan rangkap, C = C.


----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Apa yang membedakan antara lemak dan minyak?"