Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Sebutkan ciri-ciri alat pengering hasil pertanian

Sebutkan ciri-ciri alat pengering hasil pertanian!

Jawab:

Ciri-ciri alat pengering hasil pertanian yaitu:

  1. Bentuknya persegi dan di dalamnya berisi rak-rak yang digunakan sebagai tempat bahan yang akan dikeringkan.
  2. Cocok untuk bahan yang berbentuk padat dan butiran.
  3. Sering digunakan untuk produk yang jumlahnya tidak terlalu besar.
  4. Waktu pengeringan umumnya lama (1–6 jam).

----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! :)

Post a Comment for "Sebutkan ciri-ciri alat pengering hasil pertanian"