Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Roda A berjari-jari 5 cm dan roda B berjari-jari 15 cm dihubungkan dengan rantai. Dari keadaan diam

Roda A berjari-jari 5 cm dan roda B berjari-jari 15 cm dihubungkan dengan rantai. Dari keadaan diam, laju roda A bertambah secara seragam dengan percepatan 2 rad/s2. Hitunglah waktu yang diperlukan oleh roda B untuk mencapai laju 100 putaran/menit!

Pembahasan:

Diketahui:

     rA = 5 cm

     rB = 15 cm

     αA = 2 rad/s2

     ωB= 100 putaran/menit

Ditanya:

      t = …. ?

Dijawab:

Perhatikan ilustrasi gambar berikut:


Jadi waktu yang diperlukan oleh roda B untuk mencapai laju 100 putaran/menit adalah 15,7 sekon.

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! :)

 

Post a Comment for "Roda A berjari-jari 5 cm dan roda B berjari-jari 15 cm dihubungkan dengan rantai. Dari keadaan diam"