Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Akuntan yang bekerja melaksanakan pembukuan atas transaksi keuangan, kemudian diolah menjadi

Akuntan yang bekerja melaksanakan pembukuan atas transaksi keuangan, kemudian diolah menjadi laporan keuangan pada sebuah perusahaan tempat dia bekerja dinamakan ....

    A.   Akuntan publik

    B.    Akuntan privat

    C.    Akuntan external

    D.   Akuntan pemerintah

    E.    Akuntan pendidik

Pembahasan:

Akuntan yang bekerja melaksanakan pembukuan atas transaksi keuangan, kemudian diolah menjadi laporan keuangan pada sebuah perusahaan tempat dia bekerja dinamakan akuntan privat.

Jawaban: B

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Akuntan yang bekerja melaksanakan pembukuan atas transaksi keuangan, kemudian diolah menjadi "