Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Hubungan sosial positif mengarah pada proses sosial asosiatif. Identifikasikan lima faktor pendukung

Hubungan sosial positif mengarah pada proses sosial asosiatif. Identifikasikan lima faktor pendukung terbentuknya hubungan sosial positif!

Jawab:

Berikut lima faktor pendukung terbentuknya hubungan sosial positif.

  1. Mengembangkan sikap toleransi antarindividu.
  2. Mengedepankan sikap saling menolong.
  3. Menghormati pendapat orang lain.
  4. Menyelesaikan permasalahan melalui musyawarah dan mufakat.
  5. Menjadi media penyatu pola pikir dan tujuan yang berbeda.

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Hubungan sosial positif mengarah pada proses sosial asosiatif. Identifikasikan lima faktor pendukung"