Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Pada akhir periode akuntansi Koperasi Bina Utama meniliki data sebagai berikut.

Pada akhir periode akuntansi Koperasi Bina Utama meniliki data sebagai berikut.

  • Pendapatan dari anggota Rp1.500.000,00
  • Pendapatan dari bukan anggota Rp500.000,00
  • Jurnlah beban Rp600.000,00
Berdasarkan ART, SHU dibagi untuk dana cadangan 40%, jasa anggota 25%, jasa simpanan 20%, dan jasa lain-lain 15%. Jika beban dialokasikan pada beban anggota sebesar 70% dan beban bukan anggota 30%, besarnya jasa anggota adalah ....

   A.   Rp100.000,00

   B.    Rp225.000,00

   C.    Rp250.000,00

   D.   Rp270.000,00

   E.    Rp275.000,00

Pembahasan:

Pendapatan anggota = Rp1.500.000,00

Jumlah beban = Rp600.000,00

Beban anggota = 70%

Jasa anggota = 25%

Jadi, jasa anggota = 25% × Rp1.080.000,00 = Rp270.000,00.

Jawaban: D

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 

Post a Comment for "Pada akhir periode akuntansi Koperasi Bina Utama meniliki data sebagai berikut."