Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Tingkat pendidikan di Indonesia tergolong rendah. Identifikasikan upaya untuk mengatasi permasalahan

Tingkat pendidikan di Indonesia tergolong rendah. Identifikasikan upaya untuk mengatasi permasalahan tersebut!

Jawab:

Upaya untuk mengatasi permasalahan pendidikan di Indonesia yang tergolong rendah

  1. Pengalokasian 20% APBN untuk sektor pendidikan melalui program BOS.
  2. Pembangunan fasilitas pendidikan di daerah pedalaman.
  3. Pemberian bantuan kepada siswa kurang mampu.
  4. Penggalakan program sarjana muda mengabdi di daerah terluar, tertinggal, dan terdepan.

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁 

Post a Comment for "Tingkat pendidikan di Indonesia tergolong rendah. Identifikasikan upaya untuk mengatasi permasalahan"