Dalil dari al Qur’an yang bisa dijadikan acuan bagi warga NU untuk tabarruk adalah
Dalil dari al Qur’an yang bisa dijadikan acuan bagi warga NU untuk tabarruk adalah ….
a. QS. Yusuf ayat : 93 dan 96
b. QS. Yusuf ayat : 115
c. QS. Al maidah ayat : 93 dan 96
d. QS. Al Maidah ayat : 45
e. QS. Al Baqarah ayat : 1-5
Pembahasan:
Dalil dari al Qur’an yang bisa dijadikan acuan bagi warga NU untuk tabarruk adalah QS. Yusuf ayat : 93 dan 96, yang artinya:
93. Pergilah kamu dengan membawa bajuku ini, lalu usapkan ke wajah ayahku, nanti dia akan melihat kembali; dan bawalah seluruh keluargamu kepadaku.”
96. Maka ketika telah tiba pembawa kabar gembira itu, maka diusapkannya (baju itu) ke wajahnya (Yakub), lalu dia dapat melihat kembali. Dia (Yakub) berkata, “Bukankah telah aku katakan kepadamu, bahwa aku mengetahui dari Allah apa yang tidak kamu ketahui.”
Post a Comment for "Dalil dari al Qur’an yang bisa dijadikan acuan bagi warga NU untuk tabarruk adalah"