Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Berikut bentuk perubahan sosial yang tidak dikehendaki oleh masyarakat adalah

Berikut bentuk perubahan sosial yang tidak dikehendaki oleh masyarakat adalah ….

   A.   munculnya penjarahan dan perampokan pada aksi protes masyarakat kepada pemerintah

   B.    adanya sikap terbuka dan menghargai alam dengan cara memanfaatkan sumber daya alam dengan sebaik-baiknya

   C.    adanya keinginan untuk mengubah pola pikir realistis setelah mengenyam pendidikan di luar negeri

   D.   munculnya mesin pemanas makanan otomatis yang mempermudah pengerjaan urusan rumah tangga

   E.    munculnya pola pikir baru mengenai pemanfaatan limbah kotoran binatang

Pembahasan:

Berikut bentuk perubahan sosial yang tidak dikehendaki oleh masyarakat adalah munculnya penjarahan dan perampokan pada aksi protes masyarakat kepada pemerintah.

Jawaban: A

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Berikut bentuk perubahan sosial yang tidak dikehendaki oleh masyarakat adalah"