Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Kaku, tegas, dan keras adalah karakter yang ditimbulkan dari unsur …. dalam menggambar model.

Kaku, tegas, dan keras adalah karakter yang ditimbulkan dari unsur …. dalam menggambar model.

    A.   garis

    B.    titik

    C.    tekstur

    D.   gelap terang

Pembahasan:

Garis terbentuk melalui goresan atau tarikan dari titik yang satu ke titik yang lain. Bermacam bentuk garis, yaitu garis lurus, garis lengkung, garis putus-putus, garis tak beraturan, dan lain-lain. Setiap garis tersebut dapat menimbulkan kesan yang beragam yang dinamakan sifat garis. Misalnya, garis lurus dapat mengesankan kaku, tegas, dan keras.

JawabanA

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Kaku, tegas, dan keras adalah karakter yang ditimbulkan dari unsur …. dalam menggambar model."