Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Jelaskan tujuan pembangunan kawasan konservasi di Indonesia

Jelaskan tujuan pembangunan kawasan konservasi di Indonesia!

Jawab:

Kawasan konservasi di Indonesia dapat berupa cagar alam dan suaka margasatwa. Kawasan konservasi dapat berupa hutan yang dilindungi karena memiliki keunikan tumbuhan, satwa, dan ekosistemnya secara alami. Pembangunan kawasan konservasi bertujuan melindungi flora dan fauna yang dikembangkan secara alami.

----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! :)

Post a Comment for "Jelaskan tujuan pembangunan kawasan konservasi di Indonesia"