Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Logam Al dapat mereduksi ion Os (Ar = 190) dalam larutan menurut reaksi belum setara berikut

Logam Al dapat mereduksi ion Os (Ar = 190) dalam larutan menurut reaksi belum setara berikut.

Al(s) + Osn+(aq) → Al3+(aq) + Os(s)

Bila 18 g logam Al tepat mengendapkan 190 g padatan Os, tentukan nilai n!

Jawab:

Pertama-tama kita cari mol Al dan Os.

Perbandingan mol = perbandingan koefisien, sehingga:

Setarakan jumlah unsur yang belum setara dengan menambahkan koefisien.

Jani nilai n adalah 2.

----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! :)

Post a Comment for "Logam Al dapat mereduksi ion Os (Ar = 190) dalam larutan menurut reaksi belum setara berikut"