Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Mengapa New Zealand menyatakan diri keluar dari ANZUS tahun 1985

Mengapa New Zealand menyatakan diri keluar dari ANZUS tahun 1985?

Jawab:

Pada tahun 1985, New Zealand menyatakan diri keluar dari ANZUS. New Zealand keluar dari keanggotaan ANZUS karena mereka tidak ingin terlibat dengan isu nuklir dalam ANZUS. New Zealand adalah negara yang anti nuklir dan mempromosikan non-proliferasi untuk nuklir di tingkat dunia. New Zealand melarang keberadaan kapal perang bersenjata nuklir untuk berlabuh di negaranya.

----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! :)

Post a Comment for "Mengapa New Zealand menyatakan diri keluar dari ANZUS tahun 1985"