Sebutkan ciri-ciri teks paragraf persuasif
Sebutkan ciri-ciri teks paragraf persuasif!
Jawab:
Paragraf persuasif memiliki ciri-ciri sebagai berikut.
- Teks ini disertai alasan yang kuat, fakta, dan bukti untuk memperkuat bujukan.
- Memiliki kalimat yang bersifat mengajak pembacanya untuk melakukan apa yang sudah dituliskan dalam paragraf.
- Terdapat kata-kata seperti ayo, marilah, sebaiknya, dan lain sebagainya untuk memengaruhi pembaca.
- Teks persuasif umumnya akan menghindari kemungkinan adanya konflik agar pembacanya merasa dimanjakan.
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Post a Comment for "Sebutkan ciri-ciri teks paragraf persuasif"