Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Pada pertumbuhan akar kecambah, tunjukkan dengan gambar bagian yang lebih cepat tumbuh! Mengapa

Pada pertumbuhan akar kecambah, tunjukkan dengan gambar bagian yang lebih cepat tumbuh! Mengapa demikian? Jelaskan!

Jawab:

Perhatikan proses perkecambahan berikut.

Bagian yang paling cepat tumbuh terletak pada bagian belakang ujung pada akar, karena pada bagian ujung dari akar tersebut terdapat tiga macam daerah titik tumbuh yaitu daerah pembelahan, daerah pemanjangan, dan daerah diferensiasi.

Semakin jauh dari ujung sekitar akar maka pertumbuhannya akan semakin lambat.

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Pada pertumbuhan akar kecambah, tunjukkan dengan gambar bagian yang lebih cepat tumbuh! Mengapa"