Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut! 1) Dapat mengoptimalkan pemanfaatan alam untuk kepentingan umat manusia.
Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut!
1) Dapat mengoptimalkan pemanfaatan alam untuk kepentingan umat manusia.
2) Dapat mengambil inspirasi dari semua ciptaan Allah Swt. dalam mengembangkan iptek.
3) Menemukan jawaban dari misteri pen ciptaan alam (melalui penelitian).
4) Mengantisipasi terjadinya bahaya, dengan memahami gejala dan fenomena alam
Pernyataan di atas termasuk ….
A. perilaku mulia berpikir kritis
B. tujuan berpikir kritis
C. manfaat berpikir kritis
D. hakikat berpikir kritis
E. manfaat dan hakikat berpikir kritis
Pembahasan:
Pernyataan di atas termasuk manfaat dan hakikat berpikir kritis.
Jawaban: E
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁
Post a Comment for "Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut! 1) Dapat mengoptimalkan pemanfaatan alam untuk kepentingan umat manusia."