Perhatikan data keuangan berikut! Perusahaan Katering Raja Boga Neraca Saldo
Perhatikan data keuangan berikut!
Perusahaan Katering Raja Boga
Neraca Saldo
Untuk Periode 31 Maret 2022
Data penyesuaian sebagai berikut.
a. Setelah dihitung dengan saksama, ternyata kas yang ada di tangan hanya Rp23.105.000,00, sisanya berada di bank.
b. Sewa dibayar di muka untuk 3 bulan dibayar tanggal 1 Maret 2022.
c. Persediaan perlengkapan kantor sebesar Rp1.520.000,00.
d. Persediaan perlengkapan katering sebesar Rp4.450.000,00.
e. Penyusutan peralatan kantor ditetapkan sebesar 2% per bulan dari harga pokok.
f. Penyusutan peralatan katering ditetapkan sebesar Rp4.140.000,00.
g. Penyusutan kendaraan ditetapkan sebesar 3% per tahun dihitung di akhir tahun.
h. Atas kas di bank diperhitungkan bunga sebesar Rp100.000,00.
i. Masih ada bunga pinjaman yang belum dibayar sebesar Rp375.000,00.
j. Gaji seorang karyawan yang belum dibayar sebesar Rp250.000,00.
k. Masih harus ditagih pendapatan usaha katering untuk pesta dari pelanggan sebesar Rp12.950.000,00.
Diminta:
a. Susunlah jurnal penyespaian!
b. Susunlah kertas kerja!
c. Buatlah jurnal penutup!
d. Buatlah penutupan buku besar!
e. Buatlah neraca saldo setelah penutupan!
f. Buatlah jurnal pembalik yang diperlukan!
Jawab:
Post a Comment for "Perhatikan data keuangan berikut! Perusahaan Katering Raja Boga Neraca Saldo"