Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Jelaskan fungsi simbol untuk komunikasi dalam teater

Jelaskan fungsi simbol untuk komunikasi dalam teater!

Jawab:

Fungsi simbol untuk komunikasi dalam teater, yaitu sebagai berikut.

a. Memperkuat komunikasi ide-ide yang akan disampaikan kepada penonton.

b. Bahasa nonverbal sangat membantu proses komunikasi ketika bahasa kata-kata terbatas oleh perbendaharaan dan struktur kalimat yang diucapkan.

c. Ketika memaknai bahasa ungkap teater, baik visual, verbal maupun nonverbal, sarana simbol itu akan mengantarkan makna budaya sehingga dapat menafsirkan pesan-pesan yang disampaikan melalui bahasa ungkap tersebut.

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Jelaskan fungsi simbol untuk komunikasi dalam teater"