Jelaskan perbedaan antara media promosi secara offline dan online
Jelaskan perbedaan antara media promosi secara offline dan online!
Jawab:
Perbedaan antara media promosi secara online dan offline yaitu target konsumen pemasaran online dan offline memiliki jangkauan berbeda-beda, berikut penjelasannya.
– Offline. Untuk menjual suatu produk biasanya konsumen yang butuh produk datang ke toko. Umumnya, toko offline hanya bisa melayani konsumen pada daerah tertentu saja. Untuk menarik konsumen, toko offline yang kecil akan membagikan brosur kepada calon konsumen.
– Online. Dikarenakan strategi pemasaran dilakukan secara online menggunakan digital marketing, jadi jangkauan konsumen online lebih luas dibanding offline. Bahkan, untuk bisnis online ini konsumennya bisa mencapai luar kota atau bahkan luar pulau sehingga kesempatan untuk memperoleh keuntungan juga lebih besar.
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁
Post a Comment for "Jelaskan perbedaan antara media promosi secara offline dan online"