Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Sebut dan jelaskan hal-hal yang memengaruhi permintaan pasar yang dikenal dengan istilah 4P

Sebut dan jelaskan hal-hal yang memengaruhi permintaan pasar yang dikenal dengan istilah 4P!

Jawab:

Hal-hal yang memengaruhi permintaan pasar dikenal dengan istilah 4P, yaitu sebagai berikut.

a. Produk (product), kombinasi barang dan jasa yang ditawarkan perusahaan kepada pasar sasaran, meliputi ragam, kualitas, desain, fitur, nama merek, dan kemasan. 

b. Harga (price) adalah sejumlah uang yang harus dibayarkan pelanggan untuk mem- peroleh produk, meliputi daftar harga, diskon/potongan harga, periode pembayaran, dan persyaratan kredit.

c. Tempat (place), kegiatan perusahaan yang membuat produk tersedia bagi pelanggan sasaran, meliputi lokasi, saluran, distribusi, persedian, transportasi, dan logistik.

d. Promosi (promotion) berarti aktivitas yang menyampaikan manfaat produk dan mem- bujuk pelanggan membelinya, meliputi iklan dan promosi penjualan.

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Sebut dan jelaskan hal-hal yang memengaruhi permintaan pasar yang dikenal dengan istilah 4P"