Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Ilmu untuk mengetahui keadaan jiwa, baik maupun buruk, kemudian bertekad untuk mensucikan jiwa

Ilmu untuk mengetahui keadaan jiwa, baik maupun buruk, kemudian bertekad untuk mensucikan jiwa tersebut dari sifat-sifat buruk, diisi dengan sifat-sifat yang baik, serta berusaha merambah, jalan (sulok) untuk berada dekat di sisi Allah Swt. Pernyataan tersebut merupakan definisi ilmu tasawuf menurut ....

    A. Muhammad Amin Kurdi

    B. Imam Ghazali

    C. Ibnu Sina

    D. Ibnu Taimiyah

    E. Imam Syafii

Pembahasan:

Pernyataan tersebut merupakan definisi ilmu tasawuf menurut Muhammad Amin Kurdi.

Jawaban: A

----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Ilmu untuk mengetahui keadaan jiwa, baik maupun buruk, kemudian bertekad untuk mensucikan jiwa"