Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Jelaskan yang dimaksud rumah tangga konsumen (RTK)

Jelaskan yang dimaksud rumah tangga konsumen (RTK)!

Jawab:

Rumah tangga konsumen (RTK), yakni seluruh masyarakat Indonesia yang berjumlah lebih dari 200 juta warga atau penduduk.

Mereka ini bekerja mencari nafkah di rumah tangga produsen (RTP) atau dunia usaha, baik usaha sendiri atau bekerja di perusahaan dan memperoleh penghasilan. Penghasilan ini mereka belanjakan untuk membeli barang dan jasa yang dihasilkan oleh RTP melalui pasar.

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Jelaskan yang dimaksud rumah tangga konsumen (RTK)"