Munculnya Budi Utomo dan Sarekat Islam menandai era baru perlawanan terhadap pemerintah kolonial
Munculnya Budi Utomo dan Sarekat Islam menandai era baru perlawanan terhadap pemerintah kolonial. Akan tetapi, organisas organisasi tersebut tak berumur panjang. Hal tersebut disebabkan oleh ....
A. tidak memiliki pemimpin yang karismatik
B. gerakannya bersifat moderat dan kooperatif dengan pemerintah kolonial Belanda
C. terlalu condong kepada agama Islam sehingga kurang mengakomodasi agama lainnya
D. bersifat lokal kedaerahan
E. disusupi oleh organisasi lain yang bersifat radikal
Pembahasan:
Budi Utomo dan Sarekat Islam tidak berumur panjang karena sifat organisasinya yang kooperatif dengan pemerintah Belanda. Keduanya bukan organisasi politik, sehingga tidak ada visi untuk meraih kemerdekaan.
Jawaban: B
Post a Comment for "Munculnya Budi Utomo dan Sarekat Islam menandai era baru perlawanan terhadap pemerintah kolonial"