Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Identifikasikan disertai contoh mengenai jenis data berdasarkan sumbernya

Identifikasikan disertai contoh mengenai jenis data berdasarkan sumbernya! 

Jawab:

Jenis data berdasarkan sumbernya adalah sebagai berikut.

a. Data internal, yaitu data yang menggambarkan keadaan atau kondisi dalam suatu organisasi.

    Contoh: negara, sekolah, perusahaan, atau departemen.

b. Data eksternal, yaitu data yang menggambarkan atau menerangkan sesuatu di luar organisasi.

    Contoh: eksistensi sebuah perusahaan dipengaruhi oleh lingkungan, persaingan, daya beli, dan kondisi negara.

----------------#----------------

Semoga Bermanfaat

Jangan lupa komentar & sarannya

Email: nanangnurulhidayat@gmail.com

Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Identifikasikan disertai contoh mengenai jenis data berdasarkan sumbernya"