Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Faktor-faktor yang memengaruhi permintaan dan penawaran uang sebagai berikut. 1) Jumlah uang yang beredar.

Faktor-faktor yang memengaruhi permintaan dan penawaran uang sebagai berikut.

1) Jumlah uang yang beredar.

2) Nilai tukar rupiah.

3) Tingkat suku bunga. 

4) Fasilitas kredit.

5) Kekayaan masyarakat.

Faktor-faktor yang memengaruhi penawaran uang ditunjukkan pada nomor ….

    A. 1), 2), dan 3)

    B. 1), 3), dan 5) 

    C. 2), 3), dan 4)

    D. 2), 4), dan 5) 

    E. 3), 4), dan 5)

Pembahasan:

Faktor-faktor yang memengaruhi penawaran uang ditunjukkan pada nomor:

2) Nilai tukar rupiah.

3) Tingkat suku bunga. 

4) Fasilitas kredit.

Jawaban: C

----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Post a Comment for "Faktor-faktor yang memengaruhi permintaan dan penawaran uang sebagai berikut. 1) Jumlah uang yang beredar."