Tentukan notasi ilmiah dari deret bilangan di bawah ini (1) 786.000.000.000.000 (2) 100.200.000.000
Tentukan notasi ilmiah dari deret bilangan di bawah ini
(1) 786.000.000.000.000
(2) 100.200.000.000
(3) 0,000000503
(4) 0,0000060875
Pembahasan:
Kita bisa tuliskan dalam bentuk notasi ilmiah seperti berikut:
(1) 786.000.000.000.000 = 7,86 x 1014
(2) 100.200.000.000 = 1,002 x 1011
(3) 0,000000503 = 5,03 x 10-7
(4) 0,0000060875 = 6,0875 x 10-6
----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁
Post a Comment for "Tentukan notasi ilmiah dari deret bilangan di bawah ini (1) 786.000.000.000.000 (2) 100.200.000.000"