Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Komponen berikut yang berpengaruh terhadap besar energi listrik yang dihasilkan dari PLTB adalah

Komponen berikut yang berpengaruh terhadap besar energi listrik yang dihasilkan dari PLTB adalah ….

   A. turbin

   B. rotor

   C. baterai

   D. fotovoltaik

   E. diode

Pembahasan:

Komponen utama pembangkit listrik tenaga angin/bayu (PLTB) adalah turbin. Kerja turbin angin berdasarkan energi yang ditimbulkan oleh kecepatan angin untuk memutar kipas/kincir.

Putaran tersebut dikonversi menjadi energi mekanik, selanjutnya energi mekanik dikonversi menjadi energi listrik oleh generator.

Jawaban: A

 ++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Komponen berikut yang berpengaruh terhadap besar energi listrik yang dihasilkan dari PLTB adalah"