Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Menguatkan identitas pengikat persatuan dan rasa kebangsaan yang tercantum dalam peraturan

Menguatkan identitas pengikat persatuan dan rasa kebangsaan yang tercantum dalam peraturan perundang-undangan merupakan salah satu upaya mencegah konflik dalam masyarakat. Berikut identitas yang terdapat pada Pasal 35 UUD NRI tahun 1945 adalah .…

   A. lagu kebangsaan

   B. bahasa negara

   C. bendera negara

   D. hak memeluk negara

   E. lambang negara dengan semboyan Bhinneka Tunggal Ika

Pembahasan:

Pasal 35 UUD NRI Tahun 1945 menyatakan bahwa bendera negara Indonesia adalah Sang Saka Merah Putih. Bendera Merah Putih merupakan simbol identitas nasional yang mempersatukan seluruh rakyat Indonesia.

Jawaban: C

 ++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Menguatkan identitas pengikat persatuan dan rasa kebangsaan yang tercantum dalam peraturan"