Banyaknya air yang harus ditambahkan ke dalam 200 cm³ larutan NaOH 0,4 M agar diperoleh larutan
Banyaknya air yang harus ditambahkan ke dalam 200 cm³ larutan NaOH 0,4 M agar diperoleh larutan NaOH 0,1 M adalah ….
A. 50 cm³
B. 150 cm³
C. 200 cm³
D. 600 cm³
E. 800 cm³
Pembahasan:
200 cm³ larutan NaOH 0,4 M
200 cm³ + Vair NaOH 0,1 M
Vair = …. ?
M1 . V1 = M2 . V2
⇔ M1 . V1 = M2 . (V1 + Vair)
⇔ 0,4 . 200 = 0,1 . (200 + Vair)
⇔ 80 = 20 + 0,1Vair
⇔ 0,1Vair = 60
⇔ Vair = 600 cm³
Jadi banyaknya air yang harus ditambahkan sebesar 600 cm³.
Jawaban: D
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Post a Comment for "Banyaknya air yang harus ditambahkan ke dalam 200 cm³ larutan NaOH 0,4 M agar diperoleh larutan"