Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Di Indonesia, terdapat busur dalam yang bersifat vulkanik karena adanya proses subduksi. Proses ini

Di Indonesia, terdapat busur dalam yang bersifat vulkanik karena adanya proses subduksi. Proses ini memicu lempeng menunjam ke bawah. Dampak yang disebabkan fenomena tersebut adalah….

   A. sering terjadi gunung meletus

   B. rawan terjadi tsunami

   C. akan menimbulkan banjir rob

   D. terjadi kekeringan di wilayah subduksi

   E. terjadi penurunan muka air tanah

Pembahasan:

Di Indonesia, terdapat busur dalam yang bersifat vulkanik karena adanya proses subduksi. Proses ini memicu lempeng menunjam ke bawah. Dampak yang disebabkan fenomena tersebut adalah sering terjadi gunung meletus.

Jawaban: A

 ++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Di Indonesia, terdapat busur dalam yang bersifat vulkanik karena adanya proses subduksi. Proses ini"