Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Perhatikan gambar struktur membran sel berikut! Keterangan bagian membran sel berdasarkan gambar tersebut

Perhatikan gambar struktur membran sel berikut!

 

Keterangan bagian membran sel berdasarkan gambar tersebut adalah….

   A. x = glikolipid, y = fosfolipid

   B. x = glikolipid, z = fosfolipid

   C. y = protein, z = fosfolipid

   D. x = protein, y = glikolipid

   E. y = fosfolipid, z = protein

Pembahasan:

Keterangan:

x = glikolipid

y = protein integral

z = fosfolipid bilayer

Jawaban: B dan C

 ++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Perhatikan gambar struktur membran sel berikut! Keterangan bagian membran sel berdasarkan gambar tersebut"