Apa yang dimaksud dengan biogradable
Apa yang dimaksud dengan biogradable?
Jawab:
Biodegradable yaitu sampah yang dapat diuraikan secara sempurna oleh proses biologi baik aerob (menggunakan udara/terbuka) atau anaerob (tidak menggunakan udara/tertutup), seperti sampah dapur, sisa-sisa hewan, serta sampah pertanian dan perkebunan.
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Post a Comment for "Apa yang dimaksud dengan biogradable"