Apa dampak limbah ternak bagi sumber air
Apa dampak limbah ternak bagi sumber air?
Jawab:
Sumber air dapat tercemar dari serapan kotoran cair (air kencing) dan air sisa cucian kandang dan peralatan ternak.
Jika terserap pada sumber air dapat menyebabkan keracunan, gatal-gatal pada kulit, ruam merah, dan gangguan pencernaan seperti diare, mual, muntah, dan sebagainya.
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Post a Comment for "Apa dampak limbah ternak bagi sumber air"