MGID Diketahui fungsi permintaan Pd = 15 - Q dan fungsi penawaran Ps = 3 + 0,5Q. Jika pemerintah - Mas Dayat

Diketahui fungsi permintaan Pd = 15 - Q dan fungsi penawaran Ps = 3 + 0,5Q. Jika pemerintah

Diketahui fungsi permintaan Pd = 15 - Q dan fungsi penawaran Ps = 3 + 0,5Q. Jika pemerintah mengenakan pajak t = Rp3,00 per unit, tentukan harga dan kuantitas barang setelah pajak!

Jawab:

Pd = 15 - Q

Ps = 3 + 0,5Q

t = 3

Ps = 3 + 0,5Q adalah fungsi penawaran sebelum pajak.

Ps + t = 3 + 0,5Q + 3 adalah fungsi penawaran setelah pajak.

Keseimbangan setelah pajak (Pd = Ps’):

15 – Q = 0,5Q + 6

⇔ –1,5Q = –15 + 6

⇔ –1,5Q = –9

⇔ Q = 6

Ps’ = 0,5Q + 6 = 0,5(6) + 6 = 9

Jadi, harga keseimbangan setelah pajak adalah Rp9,00 dengan jumlah unit sebanyak 6 unit.

++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Diketahui fungsi permintaan Pd = 15 - Q dan fungsi penawaran Ps = 3 + 0,5Q. Jika pemerintah"