Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Jelaskan tujuan pendudukan Jepang atas Indonesia

Jelaskan tujuan pendudukan Jepang atas Indonesia!

Jawab:

Berikut tujuan pendudukan Jepang atas Indonesia.

a. Indonesia dijadikan sumber bahan mentah dan bahan bakar bagi kepentingan industri Jepang.

b. Indonesia dijadikan sebagai pasar hasil industri Jepang. Hal tersebut karena jumlah penduduk Indonesia sangat banyak.

c. Indonesia dijadikan sumber untuk mendapatkan tenaga buruh dengan upah yang murah.

++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Jelaskan tujuan pendudukan Jepang atas Indonesia"