Mengapa mengurangi penggunaan tisu termasuk salah satu cara untuk mengurangi pemanasan global
Mengapa mengurangi penggunaan tisu termasuk salah satu cara untuk mengurangi pemanasan global?
Jawab:
Tisu dibuat dari kulit pohon, dengan mengurangi penggunaan tisu maka kita juga mengurangi jumlah pohon yang ditebang.
Jika pohon masih tumbuh di hutan maka dapat menyerap CO2 di udara sehingga emisi gas CO2 di atmoster dapat berkurang dan itu artinya pemanasan global juga dapat berkurang.
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Post a Comment for "Mengapa mengurangi penggunaan tisu termasuk salah satu cara untuk mengurangi pemanasan global"