Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Pada saat hasil panen cengkih melimpah Pak Toni memiliki penghasilan yang besar dan cukup untuk

Pada saat hasil panen cengkih melimpah Pak Toni memiliki penghasilan yang besar dan cukup untuk memenuhi kebutuhan keluarganya. Namun, pada saat paceklik penghasilan Pak Toni tidak ada sama sekali, untung istrinya membuka usaha warung kecil-kecilan. Pak Toni termasuk jenis pengangguran ….

   A. terbuka

   B. terselubung

   C. musiman

   D. friksional

   E. struktural

Pembahasan:

Karena penghasilannya tergantung waktu, maka Pak Toni termasuk jenis pengangguran musiman.

Jawaban: C

++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Pada saat hasil panen cengkih melimpah Pak Toni memiliki penghasilan yang besar dan cukup untuk"