PD Melati pada tanggal 31 Desember 2022 memiliki data sebagai berikut
PD Melati pada tanggal 31 Desember 2022 memiliki data sebagai berikut.
- Penjualan Rp160.000.000,00
- Harga pokok penjualan Rp75.000.000,00
- Beban gaji Rp6.000.000,00
- Beban peny. peralatan Rp12.000.000,00
- Beban sewa Rp2.000.000,00
- Modal akhir Rp105.000.000,00
- Prive Melati Rp5.000.000,00
Berdasarkan data tersebut, besarnya modal awal PD Melati adalah ….
A. Rp40.000.000,00
B. Rp45.000.000,00
C. Rp50.000.000,00
D. Rp55.000.000,00
E. Rp60.000.000,00
Pembahasan:
Kita bisa lakukan perhitungan seperti berikut:
Jadi besarnya modal awal PD Melati adalah Rp45.000.000,00.
Jawaban: B
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Post a Comment for "PD Melati pada tanggal 31 Desember 2022 memiliki data sebagai berikut"