Sebuah ambulans dengan kecepatan 72 km/jam mendekati seorang pejalan kaki yang diam. Ambulans
Sebuah ambulans dengan kecepatan 72 km/jam mendekati seorang pejalan kaki yang diam. Ambulans membunyikan sirene dengan frekuensi 800 Hz. Jika cepat rambat bunyi di udara adalah 340 m/s, tentukan frekuensi yang didengar oleh pejalan kaki! Jelaskan frekuensi yang didengar berbeda dengan frekuensi sumber bunyi!
Pembahasan:
Diketahui:
vs = 72 km/jam = 20 m/s
fs = 800 Hz
vp = 0 (diam)
v = 340 m/s
Ditanya:
fp = …. ? Jelaskan!
Dijawab:
Kita bisa lakukan perhitungan seperti berikut:
Dari perhitungan diperoleh frekuensi yang lebih tinggi dari frekuensi sumber bunyi. Hal ini karena gelombang bunyi termampatkan saat sumber bunyi mendekati pendengar sehingga panjang gelombang menjadi lebih pendek dan frekuensi menjadi lebih besar.
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Post a Comment for "Sebuah ambulans dengan kecepatan 72 km/jam mendekati seorang pejalan kaki yang diam. Ambulans"