Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Suatu perekonomian memiliki jumlah nilai transaksi keseluruhan Rp400.000.000,00, sementara jumlah

Suatu perekonomian memiliki jumlah nilai transaksi keseluruhan Rp400.000.000,00, sementara jumlah uang yang beredar Rp8.000.000,00. Tentukan konstanta dan kecepatan peredaran uang dalam perekonomian tersebut!

Jawab:

M = 8.000.000

PT = 400.000.000

M = k(PT)

⇔ 8.000.000 = k . 400.000.000

⇔ k = 50

Untuk menentukan nilai V menggunakan rumus Irving Fisher:

M × V = (PT)

⇔ 8.000.000 × V = 400.000.000

⇔ 8V = 400

⇔ V = 50

Jadi konstanta 0,02 dan kecepatan peredaran uang 50 kali.

++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Suatu perekonomian memiliki jumlah nilai transaksi keseluruhan Rp400.000.000,00, sementara jumlah"