Apa yang dimaksud dengan perkecambahan tipe hipogeal? Berilah contohnya
Apa yang dimaksud dengan perkecambahan tipe hipogeal? Berilah contohnya!
Jawab:
Perkecambahan tipe hipogeal ditandai dengan kotiledon biji tidak terangkat ketika berkecambah dan tetap berada di bawah tanah.
Contoh: jagung, padi, dan rumput-rumputan.
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Post a Comment for "Apa yang dimaksud dengan perkecambahan tipe hipogeal? Berilah contohnya"