Bagaimana aktivitas kendaraan bermotor menyebabkan pemanasan global dan perubahan iklim

Bagaimana aktivitas kendaraan bermotor menyebabkan pemanasan global dan perubahan iklim?

Jawab:

Aktivitas kendaraan bermotor menghasilkan emisi gas buang seperti karbon monoksida (CO), nitrogen dioksida (NO2), dan partikel berbahaya yang mencemari udara.

Gas-gas rumah kaca yang dihasilkan dari pembakaran bahan bakar fosil di mesin kendaraan meningkatkan efek rumah kaca, menyebabkan pemanasan global, dan perubahan iklim.

++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Bagaimana aktivitas kendaraan bermotor menyebabkan pemanasan global dan perubahan iklim"