Bagaimana gen dapat memengaruhi pertumbuhan dan perkembangan pada hewan

Bagaimana gen dapat memengaruhi pertumbuhan dan perkembangan pada hewan?

Jawab:

Gen merupakan faktor yang sangat menentukan pertumbuhan dan perkembangan hewan karena gen adalah penentu pola dasar pertumbuhan.

Gen memengaruhi ciri dan sifat makhluk hidup, seperti bentuk, tinggi, warna kulit, warna bulu, dan sebagainya.

Hewan yang memiliki gen yang baik akan tumbuh dan berkembang dengan cepat sesuai periode pertumbuhan serta perkembangannya.

++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Bagaimana gen dapat memengaruhi pertumbuhan dan perkembangan pada hewan"