Untuk mewujudkan harmoni dalam keberagaman akan banyak faktor yang mendorong maupun

Untuk mewujudkan harmoni dalam keberagaman akan banyak faktor yang mendorong maupun menghambat. Perilaku berikut yang menjadi salah satu penghambat adalah ....

   A. anggapan bahwa kebudayaannya paling unggul di antara kebudayaan daerah lain

   B. kesediaan mempelajari berbagai kebudayaan daerah

   C. dengan kerelaan hati membawakan tarian daerah lain dalam peringatan hari kemerdekaan

   D. memuji keunikan budaya daerah lain

   E. menyukai kebudayaan daerah lain dan berusaha mempromosikannya

Pembahasan:

Perilaku yang menjadi salah satu penghambat adalah anggapan bahwa kebudayaannya paling unggul di antara kebudayaan daerah lain.

Jawaban: A

++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Untuk mewujudkan harmoni dalam keberagaman akan banyak faktor yang mendorong maupun"