Mengapa adaptasi terhadap bencana kekeringan dapat dilakukan dengan memilih dan menanam varietas

Mengapa adaptasi terhadap bencana kekeringan dapat dilakukan dengan memilih dan menanam varietas tanaman tertentu?

Jawab:

Memilih dan menanam varietas tanaman yang tahan kekeringan adalah strategi penting dalam adaptasi.

Tanaman-tanaman seperti beringin, nangka, dan sukun memiliki fungsi sebagai pengikat air. Keberadaan tanaman tersebut dapat menjaga ketersediaan air tanah.

++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Mengapa adaptasi terhadap bencana kekeringan dapat dilakukan dengan memilih dan menanam varietas"