Pernyataan berikut yang benar terkait dengan tokoh Muwardi adalah
Pernyataan berikut yang benar terkait dengan tokoh Muwardi adalah …. (Jawaban lebih dari satu)
A. Seorang dokter spesialis THT lulusan STOVIA.
B. Pada masa Pendudukan Jepang masuk ke salah satu organisasi (Barisan Pelopor) bentukan Jepang.
C. Sebagai komandan Peta pernah berjasa dalam pengamanan penyebaran berita proklamasi.
D. Diberi tugas mengamankan Lapangan Ikada dari kerusuhan dan ancaman bala tentara Jepang.
E. Mengetik naskah proklamasi kemerdekaan setelah disempurnakan dari tulisan tangan Bung Karno.
Pembahasan:
Pernyataan berikut yang benar terkait dengan tokoh Muwardi adalah:
A. Seorang dokter spesialis THT lulusan STOVIA.
B. Pada masa Pendudukan Jepang masuk ke salah satu organisasi (Barisan Pelopor) bentukan Jepang.
D. Diberi tugas mengamankan Lapangan Ikada dari kerusuhan dan ancaman bala tentara Jepang.
Jawaban: A, B, dan D
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Post a Comment for "Pernyataan berikut yang benar terkait dengan tokoh Muwardi adalah"