Diketahui persamaan reaksi: 2H2 + O2 → 2H2O Jika volume H2 = 12 liter, berapa volume O2

Diketahui persamaan reaksi: 2H2 + O2 → 2H2O.

Jika volume H2 = 12 liter, berapa volume O2 yang diperlukan?

Jawab:

Reaksi setaranya:

2H2      +   O2        →      2H2O

12 liter  ~ 6 liter    ~    12 liter

Jadi volume O2 yang diperlukan sebesar 6 liter.

++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Diketahui persamaan reaksi: 2H2 + O2 → 2H2O Jika volume H2 = 12 liter, berapa volume O2"