Pada sebuah percobaan fisika, dua gelombang merambat pada satu medium sehingga keduanya memiliki

Pada sebuah percobaan fisika, dua gelombang merambat pada satu medium sehingga keduanya memiliki laju rambat yang sama. Gelombang M diketahui memiliki frekuensi 30 Hz. Panjang gelombang M dibandingkan gelombang N adalah 4 : 3. Tentukan frekuensi gelombang N!

Pembahasan:

Diketahui:

   vm = vn

   fm = 30 Hz

   λm : λn = 4 : 3

Ditanya:

   fn = …. ?

Dijawab:

Kita bisa lakukan perhitungan seperti berikut:

Jadi frekuensi gelombang N adalah 40 Hz.

++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Post a Comment for "Pada sebuah percobaan fisika, dua gelombang merambat pada satu medium sehingga keduanya memiliki"