Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Perhatikan keterangan-keterangan berikut! 1) Lahir pada tanggal 3 Desember 1918 di Huta Pungut, kota Nopan

Perhatikan keterangan-keterangan berikut!
1)    Lahir pada tanggal 3 Desember 1918 di Huta Pungut, kota Nopan, Tapanuli Selatan.
2)    Pada waktu memasuki usia pensiun tahun 1972 pangkatnya naik menjadi Jenderal Besar TNI.
3)    Dianugerahi gelar Pahlawan Nasional berdasarkan SK Presiden Nomor 073/ TK/2002.
4)    Salah satu putrinya meninggal dalam peristiwa G-30-S/PKI.

Berdasarkan keterangan-keterangan tersebut, tokoh yang dimaksud adalah ….
   A.   Ahmad Yani 
   B.    A.H. Nasution 
   C.    D.I. Panjaitan
   D.   Katamso
   E.    Siswondo Parman

Pembahasan:
Karena  lahir pada tanggal 3 Desember 1918 di Huta Pungut, kota Nopan, Tapanuli Selatan. Maka tokoh yang dimaksud adalah A.H. Nasution.

Jawaban: B

----------------#----------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Kunjungi terus: masdayat.net OK! :)

Post a Comment for "Perhatikan keterangan-keterangan berikut! 1) Lahir pada tanggal 3 Desember 1918 di Huta Pungut, kota Nopan"